Rabu, 30 Januari 2013

RPP MATEMATIKA SMA KELAS X SEMESTER 1 KD.31-3.3 (ANDRIZAL. 2410.078)

TUGAS
PERENCANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA
Tentang
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS X SMA PADA STANDAR KOMPETENSI 3INDIKATOR 3.1 - 3.3

O
L
E
H

            ANDRIZAL
NIM : 2410.078
PMTK VB
JURUSAN TARBIYAHPROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKASTAIN SJECH M. DJAMIL DJAMBEKBUKITTINGGI
TAHUN AJARAN 2012/2013
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
I.
I.IDENTITAS
Satuan Pendidikan    : SMAN 1
Mata Pelajaran          : MatematikaKelas/Semester : X / 1
Jumlah Pertemuan    : 1 x pertemuan (2 x 45 menit)
Standar Kompetensi : 3. Memecahkan masalah yang berkaitan dengan sistim persaman linear          
                                    Dan pertaktaksamaan linear dua variabel
Kompetesi Dasar      : 3.4 Menyelesaikan sistim persmaan linear dan sistim persamaan canpuran
                                    Linear dan kuadrat dlam dua variable
                        2. merancang model matematika yang berkaitan dengan persamaan linear
                            Dua variable
                        3. menyelesaikan model matematika dari masalah yang berkaitan dengan
                            Persamaan linear dan penafsirannya
Indikator pencapaian kopetensi :
                                    1 .menentukan penyelesaian sistim persamaan linear dua variabel
2. menentukan penafsiran geometri dari pnyelesaian persamaan linear dua  
    variabel   
3. mengidentifikasi masalah yang berkaitandengan persamaan linear serta
    Membuat model matematika nya
Tujuan Pembelajaran :
1. dapat mengidentifikasikan masalah yang berhubungandengan        persamaan linear dua  variable serta membuat model matematikanya
2. dapat Menyelesaikan model matematika dan menafsirkanhasil penyelesaian masalah yang berkaitan dengan persamaan linear dua variabel
 
II. Materi Ajar
A.      kosep
Untuk mengetahui apakah suatu masalah dapat dikonversikan ke bentuk persamaan linear dua varibel pada umumnya mengandung kata-kata dua variable berpang kat satu
Secara umum langkah-langkah dalam memecahkan masalah tersebut adalah:
  1. Metode grafik
  2. Metode substitusi
  3. Metode eliminasi
4.      Metode gabungan substitusi-eliminasi
 .
B. Fakta
  
http://learnwithalice.files.wordpress.com/2011/07/picture31.gif?w=500
Metode substitusi:
Dari persamaan 1: 2x – y = 8 → 2x – 8 = y
Masukkan ke persamaan 2:
x + 2y = 14
x + 2.(2x – 8 ) = 14
x + 4x – 16 = 14
5x = 14 + 16
5x = 30
x = 30/5 = 6
y = 2x – 8 = 2.6 – 8 = 12 – 8 = 4
Jadi penyelesaiannya: {(6, 4)}
Metode eliminasi:
Eliminasi x: (Persamaan 2 dikali 2)
2x –   y = 8
2x + 4y = 28  –  (dikurangi karena nilai x-nya sama-sama positif)
–5y = –20
y = –20/–5 = 4
Eliminasi y: (Persamaan 1 dikali 2)
4x – 2y = 16
  x + 2y = 14   +  (ditambah karena nilai y-nya positif dan negatif)
5x = 30
x = 30/5 = 6
Jadi penyelesaiannya: {(6, 4)}
Metode gabungan (eliminasi-substitusi)
Eliminasi x: (Persamaan 2 dikali 2)
2x –   y = 8
2x + 4y = 28  –  (dikurangi karena nilai x-nya sama-sama positif)
–5y = –20
y = –20/–5 = 4
Masukkan ke salah satu persamaan, misalnya persamaan 1:
2x – y = 8
2x – 4 = 8
2x = 8 + 4
2x = 12
x = 12/2 = 6
Jadi penyelesaiannya: {(6, 4)}
III. Metode pembeljaran
·         Ceramah
·         Tanya jawab
·         Diskusi
·         Pemberian tugas
IV. Kegiatan pembelajaran
Pertemuan ke-
                  kegiatan
pendidik
Peserta didik
waktu
I
Kegiatan awal
  Berdo’a sebelum memulai pelajaran
Pendidik mengambil absem peserta didik ( membangun rasa kebersamaan antara pendidik dengan pserta didik serta antara sesame peserta didik )
1.      Apersepsi
Pedidik myuruh peserta didik mgumpulkan PR minggu lalu dan membahasnya secara bersama-sama
2.      Motifasi
Apabila peserta didik sapat menyelesaikan dengan baik maka peserta didik dapat menyelesaikan persamaan linear dua variable
3.      Tujuan
Pendidik mengkomunikasikan tujuan pembeljaran dan hasil pembeljaran
4.      Guru
Guru mengkomfirmasikan cara pembelajaran yang akan di tempuh
Kegiatan inti
Ekspolorasi
1.      Pendidik memberikan informasi dengan metode pembelajaran langsung mengenai materi yang akan di peljari secara garis besar
( tanggung jawab)
2.      pendidik membagi peserta didik menjadi beberapa kelompok yang mana tiap kelompok terdiri dari 6 sampai 7 orang dan meminta peserta didik duduk pada klompok yang telah di tentukan
3.      pendidik membagikan bahan-bahan diskusi pada kelompok mengenai defenisi persamaan linear, campuran linear dan kuadrat dalam dua variable pada tiap kelompok dan di selesaikan oleh anggota kelompok ( tanngung jawab)
Elaborasi
1.      pendidik memotifasi, memfasilitasi kerja pesrta didik, membantu peserta didik yang mengalami kesulitan dan mengamati tiap anggota dalam tiap kelompok diskusi
2.      pendidik menyuruh anngota kelompok untuk menyelesaikan latihan yang ada pada bahan tersebut
Komfirmasi
1.      pendidik meminta perwakilan dari tiap kelompok untuk mempersentasikan hasil diskusinya
2.      pendidik melakukan obserfasi dan membimbing terhadap pekerjaan peserta didik
3.      pendidik memberikan pnguata konsep materi yang telah di pelajari
4.      pendidik memberikan tes/kuis pada peserta didik secara indifidual
Kegiatan penutup
1.      pendidik membimbing peserta didik menyimpulkan kembali materi yang telah dipeljari
2.      pendidik memberikan tugas tugas kepada pserta didik untuk di kerjakan di rumah
3.      pendidik menginformasika materi yang akan di pelajari minggu depan
  
Peserta didik memimpin do’a ( menujukan pembelajaran adalah ibadah )
Peserta didik mempersentasikan PR yang telah di buat
Pesrta didik memperhatikan pendidik ( menghormati )
Peserta didik duduk pada kelompok masing-masing
Tiap kelompok menerima bahan mengenai defenisi persamaan linear, campuran linear dan kuadrat dalam dua variable
Peserta didik mendiskusikan bahan yang telah di peroleh ( kerja sama )
Peserta didik menyelesaikan latihan yang ada pada bahan tersebut ( tanggung jawab)
Perwakilan dari tiap-tiap kelompok mempersentasikan hasil diskusinya, peseta didik yang lain memperhtika ke depan
Peserta didik memperhtikan pengutanyang di berikan pendidik
Peserta didik mengerjakan soalkuis yang di berikan
Peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran di bawah pngawasan pendidik
Peserta didik mendengarkan apa yang diistruksikan pendidik ( menghargai )
Peserta didik memperhatikan informasi yang di berikan pendidik ( menghargai )
15 menit
65 menit
20 menit
Contoh soal dan cara pnylesaianya
http://learnwithalice.files.wordpress.com/2011/07/picture31.gif?w=500
Metode grafik:
→ gambar grafik untuk tiap persamaan, cara paling mudah: masukkan x = 0, hitung nilai y untuk mendapatkan titik pertama; lalu masukkan y = 0, hitung nilai x untuk mendapatkan titik kedua
→ jika saat dimasukkan x = 0, didapatkan nilai y = 0, untuk mendapatkan titik kedua masukkan nilai x selain 0
http://learnwithalice.files.wordpress.com/2011/07/tabel.jpg?w=500
http://learnwithalice.files.wordpress.com/2011/07/grafik_01.jpg?w=500&h=273
Metode substitusi:
Dari persamaan 1: 2x – y = 8 → 2x – 8 = y
Masukkan ke persamaan 2:
x + 2y = 14
x + 2.(2x – 8 ) = 14
x + 4x – 16 = 14
5x = 14 + 16
5x = 30
x = 30/5 = 6
y = 2x – 8 = 2.6 – 8 = 12 – 8 = 4
Jadi penyelesaiannya: {(6, 4)}
Metode eliminasi:
Eliminasi x: (Persamaan 2 dikali 2)
2x –   y = 8
2x + 4y = 28  –  (dikurangi karena nilai x-nya sama-sama positif)
–5y = –20
y = –20/–5 = 4
Eliminasi y: (Persamaan 1 dikali 2)
4x – 2y = 16
  x + 2y = 14   +  (ditambah karena nilai y-nya positif dan negatif)
5x = 30
x = 30/5 = 6
Jadi penyelesaiannya: {(6, 4)}
Metode gabungan (eliminasi-substitusi)
Eliminasi x: (Persamaan 2 dikali 2)
2x –   y = 8
2x + 4y = 28  –  (dikurangi karena nilai x-nya sama-sama positif)
–5y = –20
y = –20/–5 = 4
Masukkan ke salah satu persamaan, misalnya persamaan 1:
2x – y = 8
2x – 4 = 8
2x = 8 + 4
2x = 12
x = 12/2 = 6
Jadi penyelesaiannya: {(6, 4)}
 
V. SUMBER/BAHAN/ALAT BANTU
A. Sumber :
1. Buku Kompetensi matematika SMA 1A Kelas X, Johanes, dkk. 2006. Yudhistira.
2.  Buku Paket Matematka SMA Kelas X, B.K. Noormandiri. 2007. Erlangga.
3. Buku paket Matematika SMA Kelas X, Asdiawati & Rismawati. 2007. UNM Mks.
4. Buku paket Matematika SMA Kelas 1 semester 1, Marten Kanginan. 2004.Grafindo Media
B.     Pratama.Bahan :
LKS, bundel (kertas, map).
C.     Alat : Notebook, kalkulator, mistar.
VI. PENILAIAN DAN PROGRAM TINDAK LANJUTA.
A.    Prosedur Penilaian
Penilaian Kognitif 
Jenis :              Tugas individu (PR)
Bentuk :          Uraian
Penilaian Psikomotor
Jenis :              -
            Bentuk :                -
Penilaian Afektif 
Jenis :              Etika, partisipasi, kehadiran, tanggung jawab.
Bentuk :          Lembar pengamatan sikap siswa (terlampir).
  
C. Program Tindak Lanjut
1. Siswa yang memperoleh nilai UH SK 3 < KKM mengikuti remedial
    (bimbingankhusus)    GMP,   pemberian tugas soal, membuat rangkuman).
2.Siswa yang memperoleh nilai UH SK 3 KKM mengikuti program
    pengayaan(pendalaman materi, aplikasi soal, membimbing teman).
VII. Pedoman penilaian
Nilai(n)= jumblah skor yang di peroleh X 100
                Jumblah skor max

Tidak ada komentar:

Posting Komentar